122| Fisika Komputasi (BHI)
- Matakuliah Komputasi Fisika merupakan mata kuliah wajib yang disediakan bagi mahasiswa yang telah mengambil matakuliah Pemrograman Komputer. Matakuliah ini dirancang untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam metode numerik sehingga mampu melakukan pengolahan data, pemodelan dan simulasi sistem fisis dasar. Topik yang dibahas meliputi: pemodelan, galat, akar persamaan nonlinear, sistem persamaan linear, interpolasi, regresi, integrasi numerik, diferensial numerik, optimisasi, persamaan diferensial biasa, dan persamaan diferensial parsial.
Teacher: B. Heru Iswanto